Jalanan Jakarta Terancam Mandek

Kemacetan terus saja berlangsung setiap hari di Jakarta serta semakin memprihatinkan. Menurut saya, kemacetan hanya bisa diatasi dengan cara membatasi penggunaan kendaraan pribadi. Caranya mudah, dengan meningkatkan jumlah transportasi publik yang nyaman, aman, murah, selamat dan pastinya terjangkau secara akses. Dengan makin memadainya transportasi publik, saya yakin pengguna mobil dan motor akan mengalihkan moda transportasi pribadiLanjutkan membaca “Jalanan Jakarta Terancam Mandek”

Berbagi Keselamatan Jalan Bersama Stream Community

Hari Minggu, 25 Maret 2012, walau libur panjang, Road Safety Association tetap menggelorakan semangat keselamatan jalan. Kali ini bersama Stream Community, sebuah komunitas pemilik mobil Honda Stream. Acara berlangsung di kawasan Epicentrum Rasuna, Jakarta Selatan.

Besok, RSA Hadir Kembali Di O Channel TV

Besok, Kamis 22 Maret 2012, Road Safety Association kembali hadir di O Channel TV dalam talkshow yang bertajuk “Pagi Jakarta” mulai pukul 06.30wib. Talkshow kali ini akan membahas edukasi seputar keselamatan jalan. Kehadiran pada talkshow “Pagi Jakarta” ini adalah ke 7 kalinya, menurut catatan penulis, yang sudah dilakoni oleh Road Safety Association bersama O Channel. MemangLanjutkan membaca “Besok, RSA Hadir Kembali Di O Channel TV”

Kembali, RSA Mengedukasi Keselamatan Jalan Untuk Usia Dini

Hari Senin bagi kebanyakan orang adalah  hari yang kurang disuka, hingga muncul idiom “I Don’t Like Monday”. Namun bagi para aktifis RSA hal itu tidak berlaku. Dalam rangka menanamkan pemahaman akan keselamatan jalan sejak usia dini, RSA kembali mengunjungi salah satu lembaga pendidikan anak usia dini. Senin 19 Maret 2012, RSA berkesempatan menyampaikan pengenalan keselamatanLanjutkan membaca “Kembali, RSA Mengedukasi Keselamatan Jalan Untuk Usia Dini”

Bersepeda Di Car Free Day Sunter

Cuaca sejuk di Minggu pagi, 18 Maret 2012, mengiringi Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau dikenal dengan Car Free Day (CFD), untuk kali ini CFD Wilayah diselenggarakan di kawasan Danau Sunter. Saya yang suka bersepeda memanfaatkan CFD kali ini, bukan saja jaraknya yang tidak lebih dari 5km dari rumah tapi memang jalur kawasan Danau Sunter sudahLanjutkan membaca “Bersepeda Di Car Free Day Sunter”

Liburan Dengan Bus Trans Jakarta

Sabtu 17 Maret 2012, tayang di layar TransTV pada acara “Koper dan Ransel”. Acara yang mengulas tentang liburan dengan dua pilihan, pilihan liburan dengan biaya yang lumayan mahal dan pilihan lainnya, liburan dengan biaya murah. Ransel diibaratkan dengan sebagai liburan berbiaya murah sedangkan Koper sebagai simbol liburan dengan biaya yang lebih dari Ransel. Kenapa sayaLanjutkan membaca “Liburan Dengan Bus Trans Jakarta”

Belum Cukup Umur Bermotor, Anak Perwira Polisi, Celaka dan Tewas!

Membaca berita dari Tribunnews saya terhenyak, adapun beritanya seperti berikut ini : Anak Perwira Polisi Tewas Usai Tabrakan dengan Taksi Laporan Wartawan Tribunnews.com, Wahyu Aji TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Crisna Aditia (15) tewas ketika sepeda motor yang dikendarainya bertabrakan dengan sebuah taksi di Jalan Cideng Barat, Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (13/3/2012). Crisna, putra perwira kepolisian dari anggota UnitLanjutkan membaca “Belum Cukup Umur Bermotor, Anak Perwira Polisi, Celaka dan Tewas!”